03 Juni 2010

Home » ABOUT

ABOUT

Tentang hobyfarlet :

asalamualaikum
situs www.hobyfarlet.blogspot.com adalah sebuah situs pribadi yang dipersembahkan oleh Ahmad Robert anak seorang petani dari desa. melalui situs ini saya belajar mengenal dunia blogging, berbagi pengalaman, pemikiran, pengetahuan dan berdiskusi dengan siapa saja.

saya lahir di oku timur, sumatera selatan tanggal 18 maret 1986, dari suku minang dengan pendidikan SD, SMP, SMA, D3 Teknik Mesin UGM lulus 2008-2009.

Saya bekerja di sebuah perusahaan swasta yang bergerak dibidang rekayasa industri/pembuatan alat-alat teknologi tepat guna di daerah yogyakarta tepatnya di sleman, posisi saya sebagai design engineering.

Tentang web ini:

Web www.hobyfarlet.blogspot.com ini saya buat awalnya karena Iseng dan Coba - coba saja. awal mula menulis di blog ini bingung juga, karena ya namanya pemula yang baru kenal internet dan pengen menuangkan pengetahuan yang saya punya. Kemudian sedikit demi sedikit mengenal internet dan bisnis internet segala macam lah, sampai yang kena tipu dan dibayar sudah saya jalani, dan sekarang sedang menekuni bisnis forex trading yang saya rasa belum bisa menghasilkan hasil. :P

Content web ini:

web ini awalnya pengen fokus ke download software, tapi kemudian karena pengetahuan saya tentang software kurang maka saya tambah dengan artikel tentang hamster karena saya dulu suka memelihara hamster bahkan beternak, nah dari artikel hamster inilah blog saya banyak dikunjungi dan dikenal orang.

tapi menurut saya jika artikelnya cuma tentang hamster saja bakalan bosan orang berkunjung, makanya saya akan terus menambah konten supaya blog saya semakin menarik. :D

semoga dengan adanya web ini maka saya bisa berbagi dan mendapatkan ilmu, teman serta pengalaman berharga.

wasalamualaikum wr. wb

Ahmad Robert
yogyakarta, indonesia

Terima kasih telah berkunjung di www.hobyfarlet.blogspot.com serta membaca artikel: ABOUT

ARTIKEL BISNIS TERBARU


Artikel Terkait Lainnya Seputar:



2 komentar:

  1. terimakasih atas artikel2 yang bermanfaat...:)

    BalasHapus
  2. Some genuinely great posts on this site, thankyou for contribution.

    BalasHapus

Silahkan berikan komentar anda,..

cara berlangganan artikel blog ini

Untuk berlangganan, masukkan email anda kemudian klik OK > masukkan code dan klik complete subsciption request >> cek email dan klik link aktivasinya

Delivered by FeedBurner